Jumat, 12 Oktober 2012

Pentingnya Membaca !!!

Hari ini saya tidak akan menuliskan tentang refleksi saya seperti biasanya melainkan menulis tentang Pentingnya Membaca !!! Itu semua karena kesalahan kami yang melupakan tugas yang diberikan dosen kami. Tugas itu diberikan Minggu lalu tepatnya tanggal 5 oktober, tugas yang diberikan itu berupa materi sebagai berikut :
  • Waterfall Model
  • Prototyping Model
  • Rapid Application Development
  • Incremental Model
  • Ireactive-Incremental
Dosen kami merasa kecewa kepada kami semua karena tidak 1 pun yang mencari dan membaca materi tersebut :( . Kami merasa menyesal karena tidak melaksanakan tugas kami . Sebagai gantinya saya akan menuliskan beberapa point tentang pentingnya membaca, agar para blogger tidak merasa malas lagi untuk membaca ^^
  1. Dengan membaca dapat meningkatkan pemahaman tentang materi yang telah dibaca.
  2. Menambah wawasan berpikir dan memperluas pengetahuan.
Jadi, saya BERJANJI akan rajin membaca karena dengan membaca tidak menimbulkan kerugian buat saya melainkan banyak keuntungan.

Sekian dari saya , thanks >,<

Tidak ada komentar:

Posting Komentar